Layanan Tiket Mudik Natal Gratis 2024
Halo #KawanASDP,
Dalam rangka menyambut Hari Raya Natal Tahun 2024, Kementerian Perhubungan RI bersama ASDP menggelar Mudik Gratis yang diselenggarakan pada 19 ruas pelabuhan keberangkatan dengan total tiket gratis sejumlah lebih dari 5.000 tiket.
Untuk melakukan pendaftaran mendapatkan tiket gratis tersebut, #KawanASDP dapat langsung mengakses link berikut ini:
#KawanASDP agar tidak lupa memperhatikan ketentuan dalam pendaftaran dan penggunaan tiket mudik gratis tersebut yah, antara lain:
Yuk, segera daftarkan dirimu dari sekarang juga agar tidak kehabisan tiket gratisnya loh yaaah. Liburan seru Nataru 2024/2025 bersama ASDP!
#BersamaASDP
#ASDPIndonesiaFerry
#WeBridgeTheNation
#AsyiknyaNaikFerry
#BUMNUntukIndonesia
#Ferizy